
Pulau Kabung
Pulau Kabung merupakan objek wisata yang tidak kalah bagusnya yang berada di Kabupaten Bengkayang, Kalimantan Barat. Pulau ini memiliki pesona pantai yang memiliki air jernih dengan biota bawah laut yang indah.
Pulau ini memiliki wilayah yang kecil, di tempati oleh sedikit penduduk, sehingga masih bersih dan natural. Jika mengunjungi pulau ini, Anda bisa menikmati pemandangan terumbu karang yang berwarna warni dengan ikan-ikan yang cantik dan menarik. Inilah yang menjadi daya tarik pulau ini oleh wisatawan baik domestik maupun mancanegara.
Baca Juga: OUTBOUND TRAINING DAN GATHERING
Baca Juga: RANDAYAN ISLAND DIVERESORT
Pulau ini terkenal juga dengan nama seribu bagan, karena terdapat banyak bagan-bagan yang di buat penduduk, untuk memelihara ikan hasil tangkapannya.
Di sini Anda bisa melakukan snorkeling, diving dan memancing ataupun berperahu mengelilingi pulau Kabung ini. Jika Anda ingin melihat lebih dekat terumbu karang serta ikan-ikan di bawah laut, maka Anda dapat melakukan snorkeling maupun diving. Di bawah laut Anda bisa melihat ikan Clownfish atau Ikan Badut yang terkenal banyak di Pulau ini.
Bagi pecinta Photografi pun, Anda bisa mendapatkan pemandangan yang bagus di sini, dengan adanya batu-batu besar di tepi pulau. Selain itu, moment sunset merupakan moment yang di tunggu-tunggu untuk berfoto di sini.
Punya luas wilayah yang tidak terlalu besar, pulau yang berada di Desa Kerimunting, Kecamatan Sungai Raya Kepulauan, Kabupaten Bengkayang ini menyimpan keindahan alam yang mempesona. Air yang jernih dan banyaknya biota laut menjadi alasan para wisatawan berkunjung.
Suasana pulau di Kalimantan Barat ini masih terasa tenang dan alami karena hanya dihuni oleh beberapa penduduk. Pengunjung dengan bebas melakukan berbagai aktivitas menarik yaitu diving, memancing, snorkeling, atau berperahu mengelilingi pulau.
Tips untuk melakukan perjalanan ke sini, lebih baik pergi bersama keluarga atau rombongan karena selain tanpa takut merasa kesepian, Teman Traveler juga bisa menghemat biaya.
Untuk mengunjungi Pulau Kabung, Anda cukup menyeberang dari Teluk Suak menggunakan Spead Boat atau Motor Klotok.
Dan jika Anda ingin menggunakan jasa Tour untuk mengunjungi Pulau Kabung, Anda bisa menggunakan jasa Tour Amazing Borneo.
Baca Juga: KABUNG ISLAND
Baca Juga: TEMAJUK BEACH SAMBAS
Dibawah ini beberapa Paket wisata Pulau Kabung nan Eksotis dengan kearifan local yang akan memanjakan mata kita.
Paket Wisata Pulau Kabung ~Amazing Borneo Indonesia~
Paket A (1 Day) Enjoy Snorkling
Min 4 Orang Rp. 149.000 / Orang
Fasilitas :
• Transport kapal PP dari pelabuhan Samudra Indah – Pulau Kabung
• Welcome Drink
• Makan 1 kali
• Pemandu Wisata
• Alat Snorkling dan Life Jacket
• Asuransi Jiwa Transportasi Air ( Samudra Indah – Pulau Kabung
Note :
FREE Dokumentasi / photo Underwater
FREE BBQ untuki Paket Minimal 15 orang
Paket A Plus (1Day) Happy Snorkling with Boat
Min 4 Orang Rp. 179.000 / Orang
Fasilitas :
• Transport kapal PP dari pelabuhan Samudra Indah – Pulau Kabung
• Welcome Drink
• Makan 1 kali
• Pemandu Wisata
• Alat Snorking dan Life Jacket
• Kapal Untuk Snorkling dan Keliling Pulau Kabung
• Asuransi Jiwa Transportasi Air ( Samudra Indah – Pulau Kabung
Note :
FREE Dokumentasi / photo Underwater
FREE BBQ untuki Paket Minimal 15 orang
Baca Juga: DERAWAN LABUAN CERMIN
Baca Juga: DERAWAN ISLAND
Paket B (2Day 1Night)
Min 5 Orang Rp. 259.000 / Orang
Fasilitas :
• Transport Kapal PP dari pelabuhan Samudra Indah – Pulau Kabung
• Homestay
• Makan 3 Kali
• Pemandu Wisata
• Alat Snokrling dan Life Jacket
• Asuransi Jiwa Transportasi Air ( Samudra Indah – Pulau Kabung
Note :
FREE Dokumentasi / photo Underwater
FREE BBQ untuk Paket Minimal 15 orang
Paket B Plus (2Day 1Night)
Min 5 Orang Rp. 289.000 / Orang
Fasilitas :
• Transport Kapal PP dari pelabuhan Samudra Indah – Pulau Kabung
• Homestay
• Makan 3 Kali
• Pemandu Wisata
• Alat Snokrling dan Life Jacket.
• Kapal Untuk Snorkling dan Keliling Pulau Kabungh
• Asuransi Jiwa Transportasi Air ( Samudra Indah – Pulau Kabung
Note :
FREE Dokumentasi / photo Underwater
FREE BBQ untuk Paket Minimal 15 orang
Paket C (2Day 1Night)
Min 5 Orang Rp. 309.000 / Orang
Fasilitas :
• Transport Kapal pp dari pelabuhan Samudra Indah – Pulau Kabung
• Penginapan
• Makan 3 Kali
• Pemandu Wisata
• Alat Snokrling dan Life Jacket
• Asuransi Jiwa Transportasi Air ( Samudra Indah – Pulau Kabung
Note :
FREE Dokumentasi / photo Underwater
FREE BBQ untuk Paket Minimal 15 orang
Paket C Plus (2Day 1Night)
Min 5 Orang Rp. 339.000 / Orang
Fasilitas :
• Transport Kapal PP dari pelabuhan Samudra Indah – Pulau Kabung
• Penginapan
• Makan 3 Kali
• Pemandu Wisata
• Alat Snokrling dan Life Jacket
• Asuransi Jiwa Transportasi Air ( Samudra Indah – Pulau Kabung
Note :
FREE Dokumentasi / photo Underwater
FREE BBQ untuk Paket Minimal 15 orang
.
PAKET D (3Day 2Night)
Min 5 Orang Rp. 399.000 / Orang
Fasilitas :
• Transport kapal pp dari pelabuhan Samudra Indah – Pulau Kabung
• Penginapan
• Makan 5 Kali
• Pemandu Wisata
• Asuransi Jiwa Transportasi Air ( Samudra Indah – Pulau Kabung
Note :
FREE Dokumentasi / photo Underwater
FREE BBQ untuk Paket Minimal 15 orang
Baca Juga: KUCHING FUN TRIP
Baca Juga: KOTA KINABALU DAN KUNDASANG
PAKET D Premium (3Day 2Night)
Min 5 Orang Rp. 439.000 / Orang
Fasilitas :
• Transport kapal pp dari pelabuhan Samudra Indah – Pulau Kabung
• Penginapan
• Makan 5 Kali
• Pemandu Wisata
• Kapal Untuk Snorkling dan Keliling Pulau Kabung
• Asuransi Jiwa Transportasi Air ( Samudra Indah – Pulau Kabung
Note :
FREE Dokumentasi / photo Underwater
FREE BBQ untuk Paket Minimal 15 orang
Tambahan Paket :
-Alat Snorkling dan LifeJacket : 30K
-Welcome Drink 15K
Amazing Borneo:
- OUTBOUND DAN GATHERING KALIMANTAN,BRUNEI,SERAWAK DAN SABAH
- WISATA PULAU LEMUKUTAN
- WISATA PULAU RANDAYAN
- WISATA PULAU KABUNG
- WISATA TANJUNG PUTING
- BANJARMASIN
- SAMARINDA
- BALIKPAPAN
- BERAU
- TARAKAN
- DERAWAN DAN LABUAN CERMIN
- KUCHING
- BRUNEI
- KINABALU
- TAWAU
Marketing :
- Call : +62811 569 5100
- Wa : +62896 9320 4727
- Instagram : @Amazingborneo.id
- Facebook: Amazing Borneo Indonesia
Tinggalkan Balasan